Pengaruh teknik cognitif restructuring Islam terhadap penurunan homesicknes mahasiswa rantau Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Ampel Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Rahmawati, Nanda Alifiya (2025) Pengaruh teknik cognitif restructuring Islam terhadap penurunan homesicknes mahasiswa rantau Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Ampel Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Nanda Alifiya Rahmawati_04040321129 full.pdf
Restricted to Repository staff only until 22 April 2028.

Download (3MB)
[img] Text
Nanda Alifiya Rahmawati_04040321129.pdf

Download (3MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui engaruh teknik cognitive restructuring islam terhadap penurunan homesickness mahasiswa rantau BKI UIN Sunan Ampel Surabaya dengan target perilaku kesepian, murung, menarik diri dari lingkungan sosial dan kegiatan, merasa terisolasi dan sendirian, menyesal, merasa tidak aman. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian Quasi eksperimen satu grup pretest posttest. Peneliti ingin melihat apakah hasil tes berbeda sebelum dan sesudah perlakuan terhadap subjek penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai Asymp. Sig. (2-tailed) ialah sebesar 0.043 lebih kecil dari 0,05 yang berarti maikai artinya terdapat perbedaan antara pretest dan post test, dapat kita simpulkan bahwa terdapat pengaruh. Berdaraskan dari hasil uji di atas, dapat di ambil kesimpulan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak. Maka terdapat pengaruh teknik cognitive restructuring islam terhadap penurunan homesickness mahasiswa rantau BKI UIN Sunan Ampel Surabaya setelah diberikan perlakuan khusus atau treatment dengan baik dan signifikan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Rahmawati, Nanda Alifiyanandaalifiya9@gmail.com04040321129
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorNingsih, Yusriayusria.ningsih@uinsby.ac.id201805760
Thesis advisorCholil, Cholil-2015066502
Subjects: Bimbingan Konseling
Perilaku
Remaja, Gaya hidup
Keywords: Teknik cognitive restructuring Islam; homesickness; mahasiswa rantau
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Nanda Alifiya Rahmawati
Date Deposited: 22 Apr 2025 04:26
Last Modified: 22 Apr 2025 04:26
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/79496

Actions (login required)

View Item View Item