Analisis jenis ceramah dan gaya bahasa Ning Widad Bariroh dalam pengajian kitab Syamailur Rosul di Pondok Pesantren Putri Bayt Al-Hikmah Pasuruan

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Barokah, A'thi Rizqina (2025) Analisis jenis ceramah dan gaya bahasa Ning Widad Bariroh dalam pengajian kitab Syamailur Rosul di Pondok Pesantren Putri Bayt Al-Hikmah Pasuruan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
A'thi Rizqina Barokah_04020121027 OK.pdf

Download (2MB)
[img] Text
A'thi Rizqina Barokah_04020121027 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 21 May 2028.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi untuk memperoleh data. Kemudian peneliti melakukan observasi dengan meniliti langsung ke lapangan di Pondok Pesantren Putri Bayt Al-Hikmah Pasuruan. Meneliti bagaimana Ning Widad menyampaikan ceramahnya dalam pengajian tersebut. Kemudian data yang telah didapat dianalisis menggunakan analisis model Miles dan Huberman. Hasil penelitian ini yaitu jenis ceramah yang digunakan Ning Widad adalah ceramah informatif dan persuasif. Sedangkan gaya bahasa yang digunakan adalah berdasarkan pilihan kata mulai dari gaya bahasa tidak resmi dan percakapan namun, yang dominan digunakan adalah gaya bahasa percakapan. Gaya bahasa berdasarkan nada suara yang paling dominan digunakan adalah gaya bahasa mulia dan bertenaga. Selain itu berdasarkan struktur kalimat Ning Widad lebih dominan menggunakan gaya bahasa repetisi. Penelitian ini berfokus pada jenis ceramah dan gaya bahasa peneliti harap, peneliti selanjutnya dapat meneliti tentang retorika pidato.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Barokah, A'thi Rizqinaathirizqina@gmail.com04020121027
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHakim, Lukmanlhakim@uinsa.ac.id2021087302
Subjects: Budaya - Agama
Dakwah > Dakwah, Komunikasi
Agama > Agama dan Ilmu Pengetahuan
Keywords: Jenis ceramah; gaya bahasa; Ning Widad
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: A'THI RIZQINA BAROKAH
Date Deposited: 21 May 2025 08:13
Last Modified: 21 May 2025 08:13
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/80374

Actions (login required)

View Item View Item