Pengaruh gaya komunikasi pemimpin terhadap kinerja karyawan Bank Tabungan Negara kantor kas cabang pemuda Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fitri, Faradhina Maulina (2017) Pengaruh gaya komunikasi pemimpin terhadap kinerja karyawan Bank Tabungan Negara kantor kas cabang pemuda Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (582kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (394kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (4MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (381kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (304kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (194kB) | Preview

Abstract

Ada dua persoalan yang hendak dikaji dalam skripsi ini, yaitu (1) Apakah ada pengaruh gaya komunikasi pemimpin terhadap kinerja karyawan Bank Tabungan Negara Kantor Kas Cabang Pemuda Surabaya, (2) Jika ada, sejauhmana pengaruh gaya komunikasi pemimpin terhadap kinerja karaywan Bank Tabungan Negara kantor Kantor Kas Cabang Pemuda Surabaya? Penelitian ini dilaksanakan di 17 (tujuh belas) Kantor Kas Bank Tabungan Negara Cabang Pemuda Surabaya, dengan obyek penelitian dibatasi hanya terhadap variabel gaya komunikasi pemimpin sebagai variabel bebas (independent variable) dan variabel kinerja karyawan sebagai variabel terikat (dependent variable). Populasi penelitian ini adalah semua pegawai Bank Tabungan Negara Kantor Kas Cabang Pemuda Surabaya, yaitu sejumlah 42 orang. Skripsi ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian eksplanatif yang bertujuan untuk menguji sebuah hipotesis pengaruh gaya komunikasi terhadap kinerja karyawan untuk memperkuat atau menolak hipotesis yang ada. Hasil penelitian diketahui bahwa : (1) Tidak ada pengaruh gaya komunikasi pemimpin terhadap kinerja karyawan Bank Tabungan Negara Kantor Kas Cabang Pemuda Surabaya. (2) Hasil yang didapat nilai signifikan regresi sebesar 0,231 lebih besar dari standart signifikan 0,005, menjelaskan H0 diterima dan Ha ditolak. Dan kontribusi variabel gaya komunikasi terhadap variabel Y kinerja karyawan sebesar 3,6 % dan 96,4 % dipengaruhi oleh faktor-faktor lain. Adapun rekomendasi yang diberikan peneliti meliputi dua hal : (1) rekomendasi bagi kepala kantor kas menguasai gaya komunikasi equalitarian karena gaya komunikasi ini ditemui sebagai gaya komunikasi yang paling disesuai digunakan untuk meningkatkan kinerja karyawan. (2) Untuk meneliti kantor kas Bank Tabungan Negara Cabang Pemuda dibutuhkan waktu, tenaga, dan kesabaran dari peneliti. Sebab kerja mereka yang berjenis bidang pelayanan, tidak menentu dalam pelayanan nasabah menjadi sedikit hambatan dalam pengambilan data.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fitri, Faradhina Maulinafaradhina3395@gmail.comUNSPECIFIED
Subjects: Ilmu Komunikasi
Keywords: Gaya Komunikasi; Kinerja Karyawan
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Fitri Faradhina Maulina
Date Deposited: 02 May 2017 03:40
Last Modified: 02 May 2017 03:40
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/16457

Actions (login required)

View Item View Item