PENINGKATAN HASIL BELAJAR SKI MATERI KEPERWIRAAN NABI MUHAMMAD SAW MELALUI TEKNIK TSTS (TWO STAY TWO STRAY) SISWA KELAS V MI HIMMATUL ULYA TLASIH

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Inayah, Afif Ainul (2015) PENINGKATAN HASIL BELAJAR SKI MATERI KEPERWIRAAN NABI MUHAMMAD SAW MELALUI TEKNIK TSTS (TWO STAY TWO STRAY) SISWA KELAS V MI HIMMATUL ULYA TLASIH. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (248kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (289kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (527kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (200kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (245kB) | Preview

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah hasil belajar siswa yang rendah pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam. Hasil belajar yang rendah memberikan dampak sulitnya mencapai tujuan pembelajaran bagi pelaku pendidikan. Untuk meningkatkan hasil belajar Sejarah Kebudayaan Islam, diambil tindakan pembelajaran melalui Teknik TSTS (Two Stay Two Stray) yang dilakukan dalam 2 siklus.
Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimana penerapan pembelajaran teknik TSTS pada mata pelajaran SKI materi keperwiaan Nabi Muhammad saw kelas V pada Mi Himmatul Ulya Tlasih?(2) Bagaimana peningkatan hasil belajar SKI materi keperwiaan Nabi Muhammad kelas V pada MI Himmatul Ulya Tlasih dengan pembelajaran teknik TSTS ?
Tujuan penelitian ini yaitu :(1) Mengetahuai penerapan teknik TSTS pada Sejarah Kebudayaan Islam materi keperwiaan Nabi Muhammad pada siswa kelas V MI HIMMATUL ULYA Tlasih Tulangan Sidoarjo. (2)Mengetahui peningkatan hasil belajar Sejarah Kebudayaan Islam materi keperwiaan Nabi Muhammad saw pada siswa kelas V MI HIMMATUL ULYA Tlasih Tulangan Sidoarjo sesudah diterapkan teknik TSTS
UntukmemperolehhasilpenelitiandilakukandenganMetodePenelitianTindakanKelas (PTK). Model PTK yang digunakanyaitu model Kurt Lewin yang dalam satu siklus terdiri dari empat komponen, meliputi: Perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Teknik dan alat pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif terhadap data berupa wawancara, hasil belajar dan lembar observasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan Teknik TSTS (Two Stay Two Stray) pada siswa kelas V MI Himmatul Ulya Tlasih telah dilaksanakan dengan baik. Dapat dilihat pada hasil skor observasi aktivitas guru meningkat dari siklus I dengan skor 76 (cukup baik) sedangkan siklus II menjadi 81 (baik). Dan hasil skor observasi aktivitas siswa meningkat dari siklus I sebesar73 (cukup baik) sedangkan siklus II menjadi 86 (baik). Terdapat peningkatan hasil belajar pada materi Keperwiraan Nabi Muhammad saw mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam kelas V MI Himmatul Ulya Tlasih melalui Teknik TSTS (Two Stay Two Stray). Prosentase ketuntasan hasil belajar testulis pada siklus 1 diperoleh nilai sebesar 72% dengan kategori cukup baik dan pada siklus 2 diperoleh nilai 86% dengan kategori baik dari jumlah keseluruhan siswa yang tuntas memenuhi KKM. Sedangkan prosentase ketuntasan hasil belajar dalam sikap membiasakan sifat keperwiraan Nabi Muhammad saw dalam kehidupan sehari-hari pada siklus 1 diperoleh nilai 62%dengan kategori kurang dan pada siklus 2 diperoleh 89% dengan kategori baik dari jumlah keseluruhan peserta didik yang tuntas memenuhi KKM

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Munawir
Creators:
CreatorsEmailNIM
Inayah, Afif AinulUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan Islam > Pendidikan Islam - Materi
Pendidikan Islam > Pendidikan Islam - Metode dan Sistem
Keywords: TSTS; SKI; Keperwiraan Nabi Muhammad SAW; Metode Pembelajaran
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Editor : Ummir Rodliyah------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 15 Jan 2016 02:58
Last Modified: 15 Jan 2016 02:58
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/3348

Actions (login required)

View Item View Item