This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Ardiana, Ike (2024) Pengaruh problem Focused Coping dan Emotional Intelligence terhadap Academic Burnout pada mahasiswa akuntansi yang bekerja. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Ike Novia Ardiana_11040120112 OK.pdf Download (1MB) |
|
Text
Ike Novia Ardiana_11040120112 Full.pdf Restricted to Repository staff only until 5 February 2027. Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh problem focused coping dan emotional intelligence terhadap academic burnout. Hipotesis yang diajukan adalah problem focused coping dan emotional intelligence secara bersama-sama berpengaruh terhadap academic burnout. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif korelasional. Partisipan pada penelitian berjumlah 314 mahasiswa akuntansi yang bekerja dan berkuliah di PTN atau PTS kota Surabaya. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan skala MBI-SS (Maslach Burnout Inventory-Student Survey), skala problem focused coping dan skala kecerdasan emosional. Hasil data dianalisis menggunakan analisis regresi berganda. Hasil diperoleh nilai F sebesar 340,616 > 2,633 dan nilai Sign. sebesar 0,000 < 0,05 artinya hipotesis diterima. Selain itu, hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat academic burnout laki-laki lebih tinggi daripada perempuan. Adapun nilai besaran perbedaan keduanya adalah 74,5% untuk laki-laki dan pada perempuan adalah 49,5%. Pengaruh variabel problem focused coping dan emotional intelligence 68,7% dan 31,3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dikaji dalam penelitian ini.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Kecerdasan Problem Based Instruction Psikologi Sosial |
||||||||
Keywords: | problem focused coping; emotional intelligence; academic burnout | ||||||||
Divisions: | Fakultas Psikologi dan Kesehatan > Psikologi | ||||||||
Depositing User: | Ike Ardiana | ||||||||
Date Deposited: | 05 Feb 2024 08:09 | ||||||||
Last Modified: | 05 Feb 2024 08:09 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/67703 |
Actions (login required)
View Item |