Implementasi aplikasi ASSIK dan dampaknya terhadap penyerapan tenaga kerja kota Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Martiazha, Dwi (2023) Implementasi aplikasi ASSIK dan dampaknya terhadap penyerapan tenaga kerja kota Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Dwi Martiazha_G9121071 OK.pdf

Download (818kB)
[img] Text
Dwi Martiazha_G9121071 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 14 May 2027.

Download (2MB)

Abstract

Kebijakan dan strategi nasional mendukung pengembangan e-government, namun beberpa penelitian menunjukkan kondisi e-government di Indonesia masih dalam tahap optimalisasi dan peningkatan kapasitas layanan. Dinas Tenaga kerja Kota Surabaya melakukan pengembangan dalam pelayanan, yaitu pelayanan penyediaan informasi pasar kerja melalui Aplikasi ASSIK (Arek Suroboyo Siap Kerjo). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui implementasi dan dampak penyerapan tenaga kerja melalui Aplikasi ASSIK di Kota Surabaya. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan observasi. adapun metode yang digunakan penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dan evaluasi usability retrospective think aloud. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Aplikasi ASSIK berdasarkan evalusi usability sebanyak 60% pengguna kesulitan dalam melakukan pencarian lowongan yang tersedia, namun untuk task scenario lain pengguna tidak mengalami kendala. Keberadaan aplikasi ASSIK dalam pelayanan informasi pasar kerja online sudah mendukung pencapaian sasaran dalam program peningkatan kesempatan kerja. Dinas Tenaga Kerja Kota Surabaya perlu melakukan beberapa perbaikan seperti pengembangan sistem aplikasi ASSIK serta ketepatan sasaran sehingga pelayanan secara online melalui Aplikasi ASSIK bisa berjalan lebih efektif.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Martiazha, Dwimartiazad24@gmail.comG91219071
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorKafabih, Abdullahkaafabih@gmail.com2007089103
Subjects: Ekonomi
Tenaga Kerja
Keywords: Penyerapan Tenaga Kerja; Aplikasi ASSIK; Evaluasi Usability
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Dwi Martiazha
Date Deposited: 14 May 2024 02:19
Last Modified: 14 May 2024 02:19
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/70028

Actions (login required)

View Item View Item