Arsitektur dan Fungsi Masjid Jami' An-Nur Dungus Sukodono Pada Tahun 2005-2023

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Sani, Alvi Nasrul (2024) Arsitektur dan Fungsi Masjid Jami' An-Nur Dungus Sukodono Pada Tahun 2005-2023. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Alvi Nasrul Sani_A92217052 OK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Alvi Nasrul Sani_A92217052 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 30 July 2027.

Download (3MB)

Abstract

Pendekatan yang digunakan dalam penelitian tersebut adalah pendekatan historis dan sosiologis. Pendekatan historis yang bertujuan untuk untuk mengungkap , menyusun dan memaparkan kembali sejarah Masjid Jami’ An-Nur Dungus Sukodono. Pendekatan sosiologis bertujuan mendeskripsikan dan memaparkan tentang fungsi-fungsi Masjid Jami’ An-Nur Dungus Sukodono. Teori yang digunakan adalah teori semiotik dan fungsional. Sementara itu metode yang digunakan adalah metode historis dengan empat tahap yaitu: heuristik (pengumpulan data), verifikasi (kritik sumber), interpretasi (analisis data), historiografi (penulisan sejarah).Hasil penelitian dipaparkan bahwa 1) Masjid Jami’ An-Nur Dungus berdiri pada 23 Januari 2005 sebagai wujud dari keinginan masyarakat desa Dungus Sukodono yang ingin memiliki masjid dengan tujuan untuk sarana beribadah masyarakat sekitar dan para musafir. Masjid semakin berkembang optimal sesuai dengan visi dan misi masjid ditujukan untuk kemaslahatan bersama umat muslim. 2) Masjid Jami’ An-Nur Dungus mempunyai konsep kontemporer yaitu menggabungkan arsitektur Islam, arsitektur Jawa dan arsitektur Eropa serta pada masing-masing arsitekturnya mempunyai makna. 3) Masjid Jami’ An-Nur Dungus memiliki beberapa fungsi-fungsi masjid sebagai keagamaan, sosial, pendidikan dan ekonomi.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Sani, Alvi Nasrulalvinasrul185@gmail.comA92217052
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorFuad, Ahmad Nurahmadnurfuad@yahoo.com; nurfuad@uinsby.ac.id2011116401
Thesis advisorHajar, Imam Ibnuimamibnuhajar@gmail.com; ibnuhajar@uinsby.ac.id2006086802
Subjects: Arsitektur
Masjid
Sejarah Peradaban Islam
Keywords: Masjid Jami’ An-Nur; Arsitektur; Fungsi
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah dan Peradaban Islam
Depositing User: Alvi Nasrul Sani
Date Deposited: 30 Jul 2024 11:43
Last Modified: 30 Jul 2024 11:43
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/72480

Actions (login required)

View Item View Item