Studi Komparasi Prestasi Belajar Siswa Dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Islam yang menggunakan dan tidak menggunakan strategi pembelajaran generatif di SMA Muhammadiyah I Babat Lamongan

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Amalia, Dina (2009) Studi Komparasi Prestasi Belajar Siswa Dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Islam yang menggunakan dan tidak menggunakan strategi pembelajaran generatif di SMA Muhammadiyah I Babat Lamongan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (31kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (481kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (62kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (388kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (227kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (264kB) | Preview

Abstract

Pada saat ini proses pembelajaran menuntut siswa yang lebih aktif dibandingkan gum. Siswa hams mengkonstruk pengetahuan mereka sendiri, mengutarakan pengalaman-pengalaman yang mereka miliki atau pengetahuan baru yang berhubungan dengan materi pelajaran. Maka diadakan strategi pembelajaran yang nantinya dalam penggunaannya diharapkan dapat meningkakan prestasi belajar siswa khususnya pada mata pelajaran PAI Karena itu penulis tertarik untuk meneliti bagaimana prestasi belajar siswa dalam mata pelajaran PAI yang menggunakan dan tidak menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif di sekolah tersebut.
Dari latar belakang tersebut dapat dirumuskan: pertam, bagaimana prestasi belajar siswa dalam mata pelajaran PAI yang menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif di SMA Muhammadiyah I Babat; Ked’nta, bagaimana prestasi belajar siswa dalam mata pelajaran PAI yang tidak menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif di SMA Muhammadiyah I Babat; Ketiga, adakah perbedaan Prestasi Belajar siswa dalam mata pelajaran PAI yang menggunakan dan tidak menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif di SMAMuhammadiyah IBabat.
Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, di mana analisanya menggunakan statistik komparasional. Dalam ha1 ini teknik pengumpulan data menggunakan metode tes, intenriew, obsenrasi dan dokumentasi. Teknik analisis data untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan prestasi belajar siswa dalam mata pelajaran PAI yang menggunakan Strategi pembelajaran Generatif di SMA Muhammadiyah I Babat Lamongan, peneliti menggunakan rumus t-hit’ (uji-t).
Setelah penelitian dilakukan dan menganalisis data-data prestasi belajar siswa dalam mata pelajaran PAI yang menggunakan dan tidak menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif, maka nilai rata-rata prestasi belajar siswa pada mata pelajaran PAI yang menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif adalah 77,14 dengan prosentasi yang lebih dari rata-rata adalah 59,52 YO dan yang kurang dari rata-rata adalah 40,48 YO, sedangkan yang tidak menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif adalah 72,86 dengan prosentasi yang lebih dari rata-rata adalah 47,62 YO dan yang kurang dari rata-rata adalah 52,38 YO kemudian dibandingkan atau dikonsultasikan dengan t-tabel (t-tab) yang sesuai dengan jumlah sampel pada derajat perbedaan/dbN 79 dengan taraf signifikansi 5 % adalah 1,980. Sedang hasil tht (t-hitung) adalah 2,24. Dengan demikian hasil tbt (t-hitung) lebih besar dari t-tabel (t-tab) yaitu 2,24 1,980. Maka dapat penulis simpulkan bahwa hipotesa kerja (Ha) diterima sedangkan hipotesa nihil (Ho) ditolak, artinya ada perbedaan prestasi belajar siswa dalam mata pelajaran PAI yang menggunakan dan tidak menggunakan Strategi Pembelajaran Generatif di SMAMuhammadiyah I Babat Lamongan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Amalia, DinaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan > Strategi Belajar Mengajar
Pendidikan > Hasil Belajar
Keywords: Prestasi Belajar Siswa; pembelajaran generatif
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Editor: Library Administrator----- Information-----http://library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 31 Oct 2009
Last Modified: 03 Feb 2015 03:19
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/7784

Actions (login required)

View Item View Item