EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS DAN PRESTASI BELAJAR PAI SISWA KELAS VIII SMP AL-HIKMAH JOMBANG

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Abidin, Zaenal (2013) EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS DAN PRESTASI BELAJAR PAI SISWA KELAS VIII SMP AL-HIKMAH JOMBANG. Masters thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (120kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (79kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (341kB) | Preview
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (402kB)
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (435kB)
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (264kB)
[img] Text
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB)
[img]
Preview
Text
Bab 6.pdf

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (156kB) | Preview

Abstract

Problem Basic Learning adalah pembelajaran yang melibatkan siswa memecahkan masalah melalui tahap-tahap ilmiah, sehingga siswa mampu untuk mencari solusi dan memecahkan masalah tersebut. Hasil observasi di kelas VIII SMP AL- HIKMAH Jombang menunjukkan bahwa siswa terlihat pasif dalam mengikuti pelajaran dan hanya sepertiga dari jumlah siswa dalam kelas tersebut yang dapat menganalisis permasalahan yang diberi¬kan. Hasil wawancara dengan guru PAI diketahui bahwa masih banyak siswa yang harus mengikuti remidial untuk memper¬baiki nilainya. Salah satu cara untuk memperbaiki keadaan ini adalah dengan menerapkan model Problem Based Learning (PBL).
PBL merupakan suatu model pembelajaran yang menjadikan per¬¬¬masalahan dalam dunia nyata sebagai langkah awal dalam pembelajaran. Sis¬wa secara aktif melakukan penyelidikan terhadap permasalahan yang diberikan untuk dianalisis dengan menggunakan kemampuan ber¬pikir¬nya. Menganalisis suatu masalah merupakan salah satu cara untuk melatih kemampuan berpikir kritis siswa. Oleh karena itu, dilakukanlah penelitian untuk memperbaiki keadaan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan prestasi belajar PAI siswa kelas VIII SMP AL- HIKMAH Jombang melalui model PBL pada pokok bahasan iman kepada kitab Allah SWT.
Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kua-ntitatif. Subjek yang diteliti adalah siswa kelas VIII SMP AL- HIKMAH Jombang, berjumlah 21 siswa. Hasil penelitian dari data analisis data SPSS 16 telah menunjukkan bahawa ada peningkatan kemampuan berpikir kritis setelah diberi perlakuan, pada aspek proses pembelajaran menggunakan model PBL sudah terlaksana 90%, pada aspek prestasi belajar siswa juga menunjukkan peningkatan setelah diberi perlakuan dimana nilai P < 0.05j dan efektifitas PBL dalam pembelajaran sudah efektif, dimana dari hasil analisis menunjukkan nilai correlation 0.752, hal ini lebih besar dari taraf signifikasinya yaitu 0.05
Berdasarkan hasil penelitian, maka guru dapat menerapkan model PBL sebagai alternative dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan prestasi belajar siswa. Hal ini sejalan dengan tuntutan kurikulum KTSP yakni menginginkan siswa aktif dalam proses pembelajaran.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Amir Maliki
Creators:
CreatorsEmailNIM
Abidin, ZaenalUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan > Metode
Keywords: PBL; Problem Based Learning; Model Pembelajaran
Divisions: Program Magister > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Editor : Ummir Rodliyah------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 30 Mar 2015 03:23
Last Modified: 30 Mar 2015 03:23
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/1479

Actions (login required)

View Item View Item